Andi membutuhkan waktu 10 menit berjalan kaki dengan kecepatan konstan menuju sekolahnya. Bila jarak rumah andi ke sekolah 400 meter. Berapakah kecepatan andi sesuai dengan aturan angka penting (m/menit)? (kecepatan adalah jarak per satuan waktu)
Jawaban:
kecepatan= jarak÷waktu
=400÷10
=40 meter/menit
[answer.2.content]